Round Table Discussion

Round Table Discussion Agustus 2018 : Fraud Detection Using Data Analytics

Forum diskusi bulanan ACFE Indonesia Chapter, Round Table Discussion (RTD), telah digelar Jumat (24/08/2018) lalu berkat kolaborasi dengan Kementerian Kesehatan dan diikuti lebih dari 200 peserta. Agenda yang bertempat di Auditorium Siwabessy ini mengangkat topik “Fraud Detection Using Data Analytics” dengan menghadirkan S. Alexander BP Sianturi, Board Member sekaligus Treasurer ACFE Indonesia Chapter serta Partner [...]

2018-09-12T11:45:48+07:00 August 29th, 2018|

Round Table Discussion Juni 2018 : Anti Bribery Management System (ABMS) – Ethical Perspective

Masih dalam suasana Idul Fitri 1439 H, Selasa (26/6) lalu, ACFE Indonesia Chapter berkolaborasi dengan The Institute of Internal Auditors (IIA) Indonesia menyelenggarakan Round Table Discussion dengan PT ASABRI (Persero) bertindak sebagai host. Kegiatan yang dilangsungkan di Aula Serbaguna Gedung ASABRI ini dihadiri para profesional, praktisi anti-fraud, internal auditor dan pengurus kedua asosiasi profesi serta [...]

2018-07-02T12:15:06+07:00 June 28th, 2018|

Trading in Influence, Telah Diratifikasi tetapi belum Diterapkan di Indonesia

Bertempat di Auditorium Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI), ACFE Indonesia Chapter bersama BPK RI menyelenggarakan Round Table Discussion (RTD) pada hari Selasa, 13 Februari 2018. R. Yudi Ramdan Budiman, Kepala Biro Humas dan Kerja Sama Internasional BPK RI, dalam sambutannya berharap agar kegiatan yang juga diinisiasi oleh Anggota VII BPK, Eddy Mulyadi Soepardi, [...]

2018-02-15T09:16:59+07:00 February 15th, 2018|

Round Table Discussion : Sharing Hasil Riset Model Holistic Pencegahan Fraud

ACFE Indonesia Chapter terus berkomitmen dalam strategi antifraud di Indonesia dan salah satu cara mewujudkannya adalah dengan menggandeng kalangan akademisi agar turut aktif berperan di dalamnya. Di pembuka tahun 2018 ini, Round Table Discussion ACFE Indonesia Chapter menghadirkan dua akademisi yaitu DR. Rozmita Dewi Yuniarti R. S.Pd.,M.Si dari Universitas Pendidikan Indonesia dan DR. Huriah Rachmah, [...]

2018-01-08T10:02:20+07:00 January 8th, 2018|

Whistleblowing System Discussion di RTD Penutup Tahun

Pengaduan (tips) menjadi metode deteksi kecurangan dengan presentase tertinggi berdasarkan 2016 Global Fraud Study ACFE sebagaimana tertuang dalam Report to the Nations on Occupational Fraud and Abuse 2016. Hal tersebut diketengahkan sebagai topik diskusi akhir tahun dalam Round Table Discussion ACFE Indonesia Chapter pada Rabu, 20 Desember 2017. Bertempat di Gedung Menara Taspen, praktisi sekaligus [...]

2017-12-29T10:37:34+07:00 December 29th, 2017|

Round Table Discussion : Fraud pada Industri Keuangan

ACFE Indonesia Chapter (ACFE-IC) kembali menggelar agenda rutin Round Table Discussion (RTD) pada Jumat, 24 November 2017 yang didukung sepenuhnya oleh Bank Bukopin. RTD ini mengambil tema “Mengenali Modus Fraud dan Upaya Pencegahannya pada Industri Keuangan” dengan menghadirkan Beston Panjaitan dan Nurharyanto sebagai narasumber. Sebagai Host, Irlan Suud selaku Direktur Manajemen Risiko dan Kepatuhan dan [...]

2017-11-24T20:38:13+07:00 November 24th, 2017|